Rabu, 28 Januari 2009

Manfaatkan waktumu kawan

Di dunia ini tidak ada yang kekal.Seluruh kehidupan makhluk akan dibatasi oleh waktu.Kita akan menemukan banyak godaan agar kita menyia-nyiakan waktu yang ada.Ingatlah!waktu atau masa yang sudah lewat tidak akan kembali lagi.Hari kemarin tidak akan bisa kita ulangi.

Kalau kita menyadari hidup kita dibatasi waktu,kita akan menghargai dan memanfatkan waktu dengan sebaik-baiknya.Kita sering melihat orang malas dan menunda-nunda pekerjaan,malah kadang iri melihat mereka.Saat kita bersusah payah,disekitar kita akan kita temukan orang-orang santai dan malas.sepintas mereka kelihatan senang,tapi sesungguhnya mereka justru membuat suatu kesulitan baru menuju penderitaan.Saat sadar semua sudah terlambat dan hanya bisa menangisi penderitaannya.

Ingatlah: " Waktu adalah anugrah Tuhan,jadi manfaatkanlah dan jangan sia-siakan"
.

3 komentar:

  1. Banyak orang yang lupa dan lalai serta berleha-leha dalam buayan waktu.
    Setelah petang menjelang seketika sontak dan menyesali waktu yang terbuang dengan sia-sia.

    Time is money.....

    BalasHapus
  2. beklah klo bgt om...!! sy janji bgi wktu u/ tidur n nda main Mw trus2an!!

    BalasHapus